Praktikum Proses Produksi Mesin Frais Blogger
BAB 2 DASAR TEORI Definisi Mesin Frais Mesin frais milling machine adalah mesin perkakas yang dalam proses kerja pemotongannya dengan menyayat atau memakan benda kerja menggunakan alat potong bermata banyak yang berputar multipoint cutter Pada saat alat potong cutter berputar gigi gigi potongnya menyentuh permukaan benda kerja yang dijepit pada ragum meja mesin frais sehingga