Simak Cara Pemasangan Infus Sesuai SOP di Rumah Medi Call
2 Pemasangan infus Berikut ini adalah cara pemasangan infus sesuai SOP Sebelum menyentuh tubuh pasien perawat atau dokter mencuci tangan terlebih dahulu agar steril dari kuman dan bakteri Pasien mendapatkan penjelasan tentang kandungan infus yang akan diberikan serta efek samping dan sensasi yang akan dirasakan